Ingin Menjadi Agen Tabung Gas Elpiji, Ini Cara dan Syarat Lengkapnya Bisnis Terkini 03/11/202103/11/2021 Agen gas elpiji saat ini jadi salah satu usaha yang dipertimbangkan oleh banyak orang. Kebutuhan gas elpiji 3 kg semakin banyak dicari. Hal ini mengingat tabung melon sudah menjadi kebutuhan utama untuk memasak bagi ibu rumah tangga. Cara menjadi agen elpiji juga terbilang mudah, syarat dan modalnya juga cukup mudah pula. Berikut rinciannya, Melansir dari Pertamina, modal yang dibutuhkan berkisar Rp100 juta, sudah termasuk biaya operasional dari mobil angkut, sewa tempat, dan pembelian tabung gas. Sementara, untu syarat menjadi agen tabung gas elpiji 3 kg, salah satunya mendaftar melalui laman pertamina.com. Berikut syarat lengkap untuk menjadi agen tabung gas elpiji : 1. Calon Mitra harus berbentuk Badan Usaha (Perseroan Terbatas /Koperasi). 2. Calon Mitra diharapkan mempersiapkan hasil scan KTP, akta pendirian, perusahaan, npwp perusahaan, bukti penguasaan lahan, bukti