Lukaku From Zero to Hero Sport 06/11/2023 AS Roma menang 2-1 atas Lecce. Romelu Lukaku sempat gagal mengeksekusi penalti di menit awal, namun jadi pahlawan di menit akhir. AS Roma kontra Lecce berlangsung dalam lanjutan Liga Italia, Senin (6/11) dini hari WIB. Lecce unggul duluan lewat gol Pontus Almqvist di menit ke-72. Srigala Ibu Kota comeback di menit akhir. Tandukan Sardar Azmoun bawa skor imbang di menit ke-90+1 dan Romelu Lukaku kunci kemenangan lewat sepakannya di menit ke 90+4. AS Roma sebenarnya bisa saja unggul duluan. Itu setelah wasit menunjuk titik putih di menit ketiga, ketika pemain belakang Lecce lakukan handsball di dalam kotak penalti. Romelu Lukaku maju jadi algojo. Tembakan kaki kirinya mengarah ke tengah, masih mampu diamankan kiper Falcone. lukaku penalty was saved pic.twitter.com/4T27CELQvP — … (@typicalchelsfc) November 5, 2023 Lukaku setelahnya
Zaniolo Not For Sale Sport 09/08/2022 Nicolo Zaniolo jadi incaran Tottenham Hotspur. Namun, pelatih AS Roma Jose Mourinho menolak untuk melepas Zaniolo di penutupan bursa transfer musim panas. Manajer Tottenham Antonio Conte kabarnya ingin memboyong Zaniolo ke London Utara. Tottenham sudah melakukan negosiasi dengan AS Roma untuk transfer pemain berusia 23 tahun itu. Menurut laporan La Republicca, pelatih asal Portugal itu sudah menyampaikan keputusan finalnya ke manajemen Roma bahwa Zaniolo not for sale dan tidak akan ada tawaran yang dipertimbangkan. Keputusan tersebut diambil menyusul tawaran terbaru Tottenham untuk Zaniolo. The Lilywhites kabarnya menawarkan 40 juta euro plus Japhet Tanganga untuk mendapatkan tanda tangan mantan pemain Inter Milan itu. Roma sendiri juga menolak tawaran yang diajukan oleh Tottenham. Giallorossi memasang harga 50-60 juta euro untuk Zaniolo. Sementara itu, Zaniolo fokus sepenuhnya untuk
AS Roma Juara UEFA Conference League Sport 26/05/2022 AS Roma menjadi juara UEFA Conference League setelah menang atas Feyenoord di Stadion Arena Keombetare, Tirana, Albania Kamis (26/5) dini hari. Pertandingan final berlangsung dengan tempo sedang. Feyenoord tampak aktif menyerang, namun tidak ada ada peluang emas yang tercipta. Memasuki menit ke-32 sebuah umpan terukur dari diselesaikan dengan baik oleh Nicolo Zaniolo. Setelah menerima bola dengan dada, Zaniolo kemudian bisa menempatkan bola dengan baik sekaligus dengan tenang menghindari sergapan dua pemain bertahan lawan sebelum melepaskan tembakan ke gawang Feyenoord. Gaya Jose Mourinho tampak jelas diperagakan Roma dengan bermain pragmatis. Il Lupi cukup nyaman dengan keungulan di babak pertama. Babak kedua baru berjalan dua menit, sebuah serangan Feyenoord dari skema tendangan pojok nyaris membobol gawang Roma. Upaya Mancini melakukan sapuan justru membuat bola mengenai tiang
Menang Dramatis! Spezia vs Roma, Penalti Terakhir I Lupi Sport 28/02/2022 AS Roma membombardir Spezia hampir sepanjang laga, tapi butuh penalti di menit terakhir untuk menang, eksekusi Tammy Abraham memenangkan I Lupi 1-0. AS Roma bertandang ke Alberto Picco, Senin (28/2/2022) dini hari WIB dalam lanjutan Liga Italia. Tim tamu mendominasi sejak sepak mula dan makin dominan selepas unggul jumlah pemain di babak kedua. Spezia kehilangan Kelvin Amian di akhir babak pertama akibat menerima dua kartu kuning. Tapi keunggulan jumlah pemain itu tak lantas bikin laga jadi lebih mudah buat Roma. Setelah peluang demi peluang gagal dimaksimalkan, Roma mendapatkan golnya di penghujung laga. Nicolo Zaniolo dilanggar dalam situasi sepak pojok, Video Assistant Referee (VAR) memanggil wasit dan penalti diberikan. Tammy Abraham menuntaskan kesempatan itu menjadi gol, memenangkan Roma. Roma naik ke posisi enam dengan 44
Kalahkan As Roma, Nerazzurri ke Semifinal Coppa Italia Sport 09/02/2022 Nerazzurri julukan Inter Milan sukses memastikan tiket ke semifinal Coppa Italia 2021/2022. Armada Simone Inzaghi menekuk AS Roma 2-0 dalam duel perempatfinal di Giuseppe Meazza, Rabu dini hari WIB, 9 Februari 2022. Inter bermain dengan agresif. Laga baru berjalan dua menit, La Beneamata mampu unggul. Gol dilesakkan oleh Edin Dzeko. Dzeko menjebol gawang mantan klubnya tersebut dengan tendangan voli terarah usai menerima umpan silang dari Ivan Perisic. Inter nyaris menggandakan kedudukan di menit 6. Tendangan jarak jauh Nicolo Barella menerpa mistar gawang Roma. Memasuki babak kedua, Roma mulai berani menyerang. Tendangan jarak jauh dari Nicolo Zaniolo di menit 55 masih melayang di atas mistar gawang. Aksi heroik dibuat Milan Skriniar di menit 64. Dia menghalau gawang Inter yang sudah kosong dengan sundulan, mengantisipasi tendangan dari
Jadwal Perempat Final Coppa Italia: Duel Sengit Inter vs As Roma, Ac Milan vs Lazio Sport 08/02/2022 Coppa Italia menggelar laga perempatfinal. Duel-duel sengit bakal terjadi di antaranya Inter Milan vs AS Roma dan AC Milan vs Lazio. Inter vs Roma menjadi laga pembuka babak perempatfinal Coppa Italia 2021/2022. Pertandingan ini bakal digelar di Giuseppe Meazza, Rabu (9/2/2022) dini hari WIB. Laga ini bakal terasa emosional untuk pelatih Roma, Jose Mourinho. Ia kembali ke Giuseppe Meazza markas tim yang pernah dibesutnya pada rentang 2008-2010. The Special One meraih sukses bersama Si Ular dengan berhasil mempersembahkan treble pada musim 2009/2010. Namun, upaya Mourinho untuk menyingkirkan mantan timnya tersebut tampaknya bakal sulit. Serigala Ibu Kota punya rekor buruk kala berjumpa Si Ular dengan tak pernah menang dalam sembilan pertemuan terakhir. Duel tim asal kota Milan dan Roma lainnya juga bakal kembali terjadi saat
Hasil UEFA Conference League: AS Roma vs Zorya 4-0 Sport 26/11/2021 AS Roma tidak menemui kesulitan untuk meraih tiga poin dari laga UEFA Conference League yang digelar pada Jumat (26/11/2021) dini hari. Pasukan Jose Mourinho mampu mengalahkan Zorya Luhansk dengan skor telak 4-0. Kemenangan yang didapatkan di Stadio Olimpico tersebut mengunci posisi Roma di dua besar klasemen sementara Grup C dengan koleksi 10 poin. Hanya terpaut satu angka dari Bodo/Glimt yang berada di puncak dengan satu laga tersisa. Jalannya Pertandingan Babak Pertama Dominasi permainan telah dipegang oleh raksasa Italia tersebut sejak awal pertandingan. Hasilnya, pada menit ke-15, gol pertama Giallorossi bisa tercipta melalui aksi Carles Perez yang memanfaatkan asis dari Stephan El Shaarawy. 1-0. Gol kedua Roma datang ketika pertandingan telah berjalan selama 33 menit. Memanfaatkan bantuan asis dari Jordan Veretout, Nicolo Zaniolo berhasil membubuhkan namanya di papan skor dan mengubah